Sunday, July 14, 2013

Kutukan putri Fransisca #Chapter2

  So guys, kalian masih ingat chapter 1 dimana putri Fransisca itu di kutuk dan bertemu peri yang menyerupai wanita tua yang telah dihina oleh sang putri. So,here is the next chapter, Let's get start....
  Ketika bertemu sang peri Fransisca terkejut dan terus memohon agar kutukan tersebut dilepaskan , tapi apa syarat yang di berikan oleh peri? yah,peri meminta Fransisca untuk meminta maaf pada seluruh penduduk desa, dan mencari seorang gadis berhati mulia yang mau menggantikannya untuk menghadapi kutukan itu. Syarat yang sangat sulit bukan?
  Fransisca terus mencari,hari berganti hari ,bulan berganti bulan, tahun berganti tahun,waktu terus berjalan,semua orang yang di sayangi Fransisca satu persatu meninggal dunia,dan tinggallah Fransisca sendiri. Fransisca menjadi wanita yang pemarah dan penduduk  memberi dia julukan "ugly witch". Fransisca tidak pernah mendapat perlakuan baik dari setiap pemukiman yang ia lalui.
  Suatu malam yang dingin, ketika Fransisca menghentikan langkah kakinya,ia memutuskan untuk bermalam di sebuah pintu gubuk sederhana. Pagi yang cerah menyambut hari yang baru,seorang wanita muda bernama Amanda. Amanda adalah wanita yang sangat terkenal di pemukiman setempat,ia terkenal dengan kecantikan dan kebaikannya. Amanda mengundang Fransisca masuk untuk istirahat di dalam gubuk kecil,betapa beruntungnya Fransisca ketika Amanda membiarkan Fransisca tinggal bersamanya.
  Hari berganti hari hubungan antara keduanya semakin dekat,Amanda tidak malu ketika dikatakan sebagai anak perempuan dari Fransisca. Lalu satu malam scang peri mendatangi Fransisca,peri menanyakan bersediakah Amanda menggantikan Fransisca,Walau Amanda bersedia setelah mengejutkan Fransisca tidak ingin mengorbankan Amanda yang sudah dianggap anaknya sendiri,karena kegigihan dari keputusan Fransisca, ibu peri sangat kagum dan mengubah Fransisca menjadi seorang wanita yang cantik,Amanda terkejut dan Fransisca mengangkat Amanda sebagai anaknya dan dibalik semua itu Fransisca mendapatkan semua harta orang tuanya....... 

No comments:

Post a Comment